Dulu setiap kali aku berulang tahun, rasanya kurang afdol kalau tak ada kue khusus yang diberi lilin sesuai angka usia. Seolah harus ada perayaan kecil menyambut umur baru. Padahal hari itu tak ada ubahnya seperti hari-hari biasa lainnya.
Dulu setiap kali aku berulang tahun, rasanya kurang afdol kalau tak ada kue khusus yang diberi lilin sesuai angka usia. Seolah harus ada perayaan kecil menyambut umur baru. Padahal hari itu tak ada ubahnya seperti hari-hari biasa lainnya.